Minggu, 14 Februari 2010

Sekilas Etika dan Profesi TI

Etika dan Profesi TI

Etika dan Profesi di bidang TI -> Etika Komputer

Mengapa perlu kode etik profesi TI?
Karena,
Kita memiliki kebanggan pada pekerjaan kita dan ingin pekerjaan kita diberikan pengakuan dan rasa hormat.
Kita ingin melindungi mata pencaharian kita.
Komputer memiliki potensi untuk menghasilkan manfaat yang positif maupun dampak yang negative atau mempengaruhi kea rah yang positif maupun negative.
Secara umum perilaku etis yang diharapkan dari para profesional TI :
Jujur dan adil.
Memegang kerahasiaan.
Memelihara kompetensi profesi.
Memahami hukum yang terkait.
Menghargai dan melindungi kerahasiaan pribadi.
Menghindari merugikan pihak lain, dan
Menghargai hak milik.

Contoh kode etik profesi TI
IEEE-CS/ACM ( Software Engineering Code of Ethics and Professional Practice ).
ACM Code of Ethics and Professional Conduct.
British Computer Society Code of Conduct and Code of Good Practice.
Sumber : http://www.poltektegal.ac.id/files/download/Kuliah%20UKI/pertemuan%202.ppt
http://www.pdf-search-engine.com/etika-profesi-it-pdf.html

Tidak ada komentar: